• Jum. Jul 4th, 2025

CAKRAWALA TV

MENGUNGKAP BERITA DIBALIK FAKTA

Kelurahan Pinang Baru Laksanakan Gotong Royong di Lingkungan Tiga dan Empat 

ByJULI JULIYANTO

Jul 25, 2024

 

 

Tapanuli Tengah Provinsi Sumatera Utara (Sumut) – Kelurahan Pinang Baru, Kecamatan Pinangsori Tapteng. Untuk menciptakan Lingkungan yang bersih serta mendukung Visi Misi Pemerintah Kabupaten Tapanuli Tengah, Kelurahan Pinang Baru.laksanakan kegiatan Gotong Royong kamis 25 Juli 2024

 

Kegiatan Gotong Royong ini dilaksanakan pada Hari kamis di dua lingkungan. Dihadiri Lurah Pinang Baru,Rusdaini Hasibuan,SH mempunyai Program Bersih Lingkungan.

 

Dalam pelaksanaan kegiatan Gotong Royong ini yang di ikuti dari tujuh lingkungan, kelurahan Pinang Baru, menggerakkan kepedulian banyak pihak terutama warga masyarakat yang juga aktif menata secara perlahan kondisi lingkungan yang ada di Kelurahan Pinang Baru yang terdiri dari (7) Lingkungan, dan ini juga tidak terlepas peran serta dan koordinasi Camat Pinangsori. Agus Harianto untuk melibatkan stakeholder yang ada di masing-masing Kelurahan di Wilayah Kecamatan Pinangsori dan guna mendukung program serta Visi dan Misi Pemerintah Kabupaten Tapanuli Tengah yaitu Masyarakat Pinang Baru Sejahtera, Religius dan Berkarater.

 

Penulis Ranto Lumbangaol.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *